"Waha beach has a charm that is interesting, because the wide expanse of white sand, the water is clear and clean. Like most other beaches, on the beach is also growing trees such as pine beaches, coconut and other coastal vegetation, which further adds to the beauty and coolness, this beach community Wakatobi better known as "Pine Beach"

Waha beach has underwater scenery interesting, so that tourists can do snorkeling and diving activities. The tourists also can menikamti sunset at this beach."

Pantai waha yang sangat terjaga kebersihannya ini dinisiasi pada akhir tahun 2009 serta dikelola oleh Waha Tourism Community (WTC) atas dukungan COREMAP dan pemerintah kabupaten Wakatobi. Tidak tanggung tanggung mereka juga mengadakan kegiatan penyuluhan ke masyarakat serta menanggulangi jika adanya terumbu karang yang rusak.  Pihak pengelola pantai waha juga menyediakan tenaga pengajar yang akan siaga mengajari kita. Jika anda tidak membawa peralatan snorkeling, anda cukup morogoh kocek sebesar Rp.40.000 maka anda dapat menyewa peralatan snorkeling selama satu jam beserta pelatih anda.

Pihak pengelola pantai waha pun menyediakan jasa pemotretan di dalam air seharga Rp.100.000/lembar. Jika anda memiliki momen khusus untuk dirayakan, mereka juga bisa mengaturnya untuk anda. Contohnya surprise party untuk acara ulang tahun di bawah air. Rupanya para pengelola di pantai waha ini juga pernah terlibat dalam aksi upacara bendera di hari kemerdekaan dan dilaksanakan di bawah air. Sungguh luar biasa.

 
Top